yap hari ini adalah pertandingan perebutan juara 3 dan 4, dan pertandingan final atau perebutan juara 1 dan 2. untuk juara perebutan juara 3 dan 4 tim yang akan bertanding adalah tim dari SMADA dan SMANTI. yang pada akhirnya dimenangkan oleh SMADA.
setelah menunggu lama akhirnya SMASA bermain juga dan para supporter mulai berdiri dan menyanyikan lagu-lagu mereka. lagu pembukanya adalah mars SMASA dan dilanjut dengan lagu Padamu Negeri dan disambut tepuk tangan yang meriah oleh supporter SMAGA. sorak sorai para supporter mewarnai sesi pemanasan sampai akhir pertandingan.
pada sheet pertama dimenangkan oleh SMAGA tapi di sheet kedua tim SMASA seperti bangkit dari keterpurukan dan memenangkan sheet kedua ini, tapi di sheet ketiga lagi-lagi SMAGA berhasil merebut point. sheet keempat dan jika ingin merebut pialanya maka SMASA harus berjuang untuk merebut point di sheet keempat ini dan seperti yang dibayangkan SMASA berhasil merebut point di sheet keempat ini.
point sementara 2-2. sheet kelima yangjuga sebagai sheet penentuan.tentu saja sorak sorai para supporter semakin membahana dan ramai. rasa khawatir mulai memenuhi hati ini.tapi sayang dewi fortuna sedang berpihak kepada kami daaaaaaaaan SMASA lah sang juaranya.
lengkap sudah kegembiraan para supporter SMASA ini. dan sekali lagi mereka menyanyikan lagu happy birthday untuk sekolah tercinta mereka.
dan sekarang mari kita nyanyikan lagu itu bersama-sama.
happy birthday SMASA...happy birthday SMASA...happy birthday SMASA... :) 3>
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
komentarnya ditunggu yak sobat pooh :)